NADA, SHOFIYATUN (2021) ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN ANGGOTA KELUARGA MENGALAMI GANGGUAN MOBILITAS FISIK PASCA STROKE DI MASA PANDEMI COVID-19 DI DESA SOOKO KEC. SOOKO KAB. MOJOKERTO. Skripsi thesis, STIKes MAJAPAHIT.
Text
2. HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (242kB) |
|
Text
14. BAB 1.pdf Download (15kB) |
Abstract
ABSTRAK Dukungan keluarga sangat penting dalam mengoptimalkan kesehatan anggota keluarga yang sakit. Tujuan dari studi kasus ini adalah untuk keluarga dapat merawat salah satu anggota keluarga mengalami gangguan mobilitas fisik pasca stroke di rumah untuk meminimalisir pergi ke fasilitas kesehatan karena adanya pandemi covid-19. Desain yang digunakan dalam penelitihan ini adalah studi kasus, menggunakan 2 keluarga, kemudian dibuat asuhan keperawatan diagnosa, intervensi, implementasi dan evaluasi. Diagnosa gangguan mobilitas fisik berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit. Metode pengumpulan data dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi menggunakan format asuhan keperawatan keluarga. Hasil yang diperoleh dari pengkajian adalah keluarga tidakmampu merawat angota keluarga yang sakit. Intervensi dan implementasi yang dilakukan adalah merencanakan terapi ROM (Range of Motion) sesuai dengan kebutuhan, ajarkan klien dan keluarga tentang ROM. Evaluasi didapatkan keluarga klien 1 dan klien 2 mengatakan bahwa mereka dapat merawat anggota keluarga yang mengalami gangguan mobilitas fisik pasca stroke dengan ROM Kata kunci : Asuhan, keperawatan, keluarga.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Unnamed user with email libstikesmajapahit@gmail.com |
Date Deposited: | 12 Jan 2022 05:41 |
Last Modified: | 12 Jan 2022 05:41 |
URI: | http://103.38.103.26/id/eprint/131 |
Actions (login required)
View Item |